PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR.- Kepala LLDIKTI IX Sultanbatara, Drs Andi Lukman, M.Si jadi inspektur upacara bendera Hari Kesaktian Pancasila Sabtu pagi 1 Oktober 2022 di halaman Kantor LLDIKTI IX Jl. Bung Makassar.
Suasana upacara berlangsung hikmat dan semarak mengusung tema, Bangkit Bergerak Bersama Pancasila. Turut hadir para Dosen Dipekerjakan LLDIKTI IX serta para pegawai kantor LLDIKTI IX dan par pimpinan PTS.