Dispora Turnamen Futsal Sukses Digelar, Kabid Akbal : Semoga Melahirkan Atlet Berprestasi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dinas Kepemudaan dan Olahraga (Dispora) Kota Makassar sukses menggelar Turnamen Futsal untuk kategori Sekolah Menengah Pertama (SMP), di Maesa Garkindo Futsal Arena, Jl Dg Tata Lama Raya No 15, Kelurahan Parang Tambung, Kecamatan Tamalate, Kota Makassar, Provinsi Sulawesi Selatan. Kegiatan ini dimulai tanggal 05 Oktober hingga penutupan 07 Oktober 2022.

Kabid Peningkatan Prestasi Olahraga Dispora Kota Makassar Muhammad Akbal ST mewakili Kepala Dinas mengungkapkan terima kasih kepada Asosiasi Futsal Provinsi (AFP) Sulawesi Selatan, dan panitia kegiatan dari Dispora Makassar atas terselenggaranya turnamen ini.

“Tujuan dilaksanakannya Dispora Turnamen Futsal ini yang pertama adalah pembinaan kepada anak-anak atau usia muda, khususnya usia SMP, berikutnya peningkatan prestasi, sehingga kita dapat memperoleh dan menghasilkan talenta-talenta muda,” jelas Akbal.

Selanjutnya, pihaknya juga memberikan apresiasi setinggi-tingginya kepada wasit dan dewan juri yang telah bekerja secara profesional dalam ajang ini, semoga perlombaan yang baik seperti ini bisa semakin maju lagi kedepannya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Audiens Dengan Pj. Bupati, Komisi II DPRD Pinrang Bahas Hal Mendesak untuk Ditangani

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...