Warga Selayar Ragukan Kasus Bandara Aroeppala Bisa Tuntas Tahun Ini

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Kita tersisa menunggu hasil perhitungan kerugian keuangan negaranya dari BPKP Perwakilan Sulawesi Selatan di Makassar,” ungkap dia, pada Selasa, 18 Januari 2022 silam.

Kajari Kepulauan Selayar yang baru, Hendra Syarbaini, SH, MH beberapa hari pasca pelantikan dirinya di lantai VIII Kantor Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sulsel melalui Kepala Seksi (Kasi) Intelijen, La Ode Fariadin, SH, Senin 12 September lalu menyatakan bahwa bengkalaian kasus Bandar Udara H Aroeppala Selayar, penanganannya masih tetap berlanjut.

Kepala Seksi Intelijen, La Ode Fariadin, SH yang dikonfirmasi media ini, Minggu (23/10/2022) kemarin seputar kasus dugaan korupsi Bandara menyebut jika Kejari Selayar masih menunggu hasil perhitungan kerugian keuangan dari BPKP Sulsel. “Kami masih tunggu hasil dari BPKP,” kata dia singkat. (M. Daeng Siudjung Nyulle)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ali Suryaji Kartono Sampaikan Rasa Syukur Usai Dilantik Kembali Sebagai Anggota DPRD Enrekang

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...