Peduli Anak Bangsa, Unit Lantas Polsek Wajo Lakukan Pengaturan Lalulintas di Sekolah-sekolah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Sebagai bentuk pelayanan prima kepada masyarakat, Unit Lantas Polsek Wajo Polres Pelabuhan Makassar melaksanakan pengaturan lalulintas di depan sekolah-sekolah yang rawan, Kamis (27/10/2022).

“Untuk menjaga keamanan, ketertiban dan keselamatan masyarakat khususnya anak sekolah di jalan raya, Kapolsek Wajo Kompol Muhammadi Muhtari, SH, SIK menurunkan personel Unit Lalulintas setiap pagi guna melaksanakan ploting pengaturan lalulintas sekaligus membantu menyeberangkan anak-anak sekolah yang akan berangkat ke sekolah untuk mengikuti proses belajar mengajar,” terang Kasubsipenmas Aipda Adil.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  IPMIL RAYA UMI Sukses Gelar Seminar Keperempuanan : "Dari Dapur ke Dunia, Perempuan Berdaya dan Berkarya"

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ketua RT 01 Bontoa Serap Aspirasi Warga Lewat Pra Musrenbang

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Ketua RT 01 Bontoa, Kelurahan Parangloe, Kecamatan Tamalanrea, Idawati, memasifkan pelaksanaan pra Musrenbang sebagai langkah...

Bapemperda Bahas Propemperda Pinrang Tahun 2026

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Pinrang menggelar rapat kerja bersama Tim Eksekutif Pemerintah Kabupaten...

BPP Koptan Ikuti Kegiatan Panen Swasembada Pangan Serentak bersama Presiden RI melalui Zoom Meeting

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) dan Pengurus Kelompok Tani (Koptan) Kecamatan Sabbang Selatan Kabupaten Luwu...

Dari Pedoman Rakyat ke Mimbar Guru Besar

Jejak Panjang Prof. Mas’ud Muhammadiah Menjemput Puncak Akademik PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suatu hari, puluhan tahun silam, Mas’ud Muhammadiah lebih...