Kantor Pos Sinjai Dibobol Maling, Sejumlah Paket Kiriman Dibawa Kabur

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Kantor Pos Cabang Sinjai dibobol maling. Aksi tersebut diperkirakan terjadi pada Jumat (04/11/2022) dini hari.

Kepala Kantor Cabang Pembantu Pos Indonesia Sinjai, Sirajuddin mengatakan, maling berhasil membawa kabur beberapa paket kiriman, uang tunai senilai Rp 500 ribu, TV LCD 32 inci dan kotak rekaman CCTV.

Untungnya dalam petistiwa ini, pencuri gagal membobol brankas di satu ruangan yang berisi uang untuk penyaluran Bantuan Subsidi Upah (BSU).

“Untuk uang yang diambil hanya sekitar 500 ribu rupiah, kemudian ada beberapa paket kiriman, TV dan kotak CCTV. Saat ini sudah ditangani kepolisian,” ujarnya.

Aksi pencurian tersebut awalnya diketahui oleh salah seorang pegawai Pos yang datang pada Jumat pagi pukul 06.30 Wita. Petugas mendapati pintu samping kantor pos tersebut sudah terbuka.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Polsek Wajo Gencarkan KRYD Jelang Nataru, Bubarkan Sekelompok Warga Sementara Pesta Miras di Pinggir Jalan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Diduga Korsleting Listrik Picu Kebakaran, Kerugian Capai Rp1 Miliar di Tanasitolo

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Musibah kebakaran menghanguskan enam unit rumah panggung di Sempange, Desa Pakkanna, Kecamatan Tanasitolo, Kabupaten Wajo,...

Mengenyangkan Silaturahmi di Meja yang Sama

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Waktu berjalan dengan caranya sendiri. Ia memisahkan manusia melalui jarak, kesibukan, dan usia, tetapi selalu...

HAB Ke -80 Kemenag, Bupati Soppeng Serahkan Sertifikat Tanah Wakaf Masjid

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Upacara peringatan Hari Amal Bakti(HAB) ke - 80 Kementerian Agama (Kemenag) RI berlangsung khidmat...

Beraksi Di Soppeng, Dua Pelaku Begal Diringkus Tim Resmob Di Bone 

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Tim Resmob Sat Reskrim Polres Soppeng dipimpin Dantim Aiptu Jumaldi S.E berhasil meringkus dua...