PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Untuk menjaga keamanan lingkungan binaannya, Bhabinkamtibmas Tamalabba Aipda Naharuddin bersama Babinsa dan warga mengaktifkan kembali Poskamling.
“Pengaktifkan Poskamling, guna mewujudkan situasi Kamtibmas yang kondusif serta sebagai implementasi PAM Swakarsa dan partisipasi masyarakat dalam mengamankan lingkungannya,” terang Kasubsipenmas Sihumas Aipda Adil, Kamis (17/11/2022).