Dua Warga Tertimpa Pohon Tumbang di Depan Kantor Pengadilan Negeri Makassar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Sebelum tertimpah pohon besar, dua orang tersebut sedang mengangkat pasir memakai gerobak di depan gedung Pengadilan Negeri (PN), tiba-tiba angin begitu kencang berhembus diiringi hujan yang sangat deras yang mengakibatkan pohon besar yang berada dekat pagar PN tumbang.,” kata Anto, warga sekitar.

Kepala Dinas Pemadam Kebakaran  Kota Makassar Hasanuddin mengatakan, “Proses evakuasi korban saat ini telah selesai dan sementara kami upayakan pohon besar yang menghalangi jalan tersebut akan kami pindahkan agar arus lalu lintas kembali lancar lagi,”ucapnya

Sementara dua orang korban telah dilarikan ke rumah sakit TNI Pelamonia untuk mendapatkan perawatan secara medis.(arman)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Nasib Tragis Nastasya dan Ratasya : Korban Tabrak Lari di Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Temukan Penghuni Kos  Kondisi Sakit, Bhabinkamtibmas Pattunuang  Evakuasi ke Rumah Sakit

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Seorang penghuni kos di kawasan Pattunuang, Makassar, ditemukan dalam kondisi sakit dan tinggal seorang diri....

Mendengar Kisah Kakek Penjual Ikan yang Dagangannya Dicuri, Dua Kapolsek Tergerak Hatinya dan Langsung Turun Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Perasaan haru dan simpati mengalir dari masyarakat Kota Makassar setelah kisah seorang kakek penjual ikan...

Kesunyian di Hari Kedua Lebaran, Makassar Masih Sepi

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Hari kedua Lebaran 1 Syawal 1446 H / 2025 di Makassar, ibu kota provinsi...

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Makassar Maret 2025, Cek Persyaratan dan Layanan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Bagi masyarakat Kota Makassar yang ingin memperpanjang Surat Izin Mengemudi (SIM) tanpa harus datang ke...