Wujudkan Ketahanan Pangan, Bupati ASA Bersama Forkopimda Panen Raya Jagung

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Sementara Bupati ASA menyampaikan apresiasi yang tinggi kepada jajaran Kodim 1424 Sinjai yang telah menggagas kegiatan ini dalam rangka memperkuat ketahanan pangan di Kabupaten Sinjai.

Terkhusus ketahanan pangan kata ASA, menjadi kewajiban semua pihak untuk bersama-sama membangun sinergitas dalam meningkatkan produksi pangan di Kabupaten Sinjai.

“Apalagi arahan dari bapak Presiden Joko Widodo ada kemungkinan kita menghadapi resesi sehingga kita harus siap dan yang menjadi perhatian utama bagaimana memperkuat ketahanan pangan kita,” katanya.

Dia berharap sinergitas ini terus diperkuat dalam rangka bersama-sama membantu masyarakat untuk lebih sejahtera dan tingkat perekonomiannya semakin meningkat.

“Sekali lagi terima kasih pak Dandim, semoga kegiatan-kegiatan seperti ini terus bisa dilaksanakan sehingga dampaknya betul-betul bisa dimanfaatkan oleh masyarakat,” harapnya.

Usai panen jagung, juga dilanjutkan dengan penanamanan bibit alpukat aligator yang berlokasi di area panen jagung tersebut.

Kegiatan ini turut dihadiri oleh para Forkopimda, Penjabat Sekda Sinjai Andi Jefrianto Asapa, para Asisten, pimpinan Perbankan, Kepala OPD, Camat dan para Lurah se-Kecamatan Sinjai Utara. (AaN)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bupati Buka Pelatihan Berbasis Kompetensi Tahap II di BLK Toraja Utara

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sinergi Tanpa Sekat, Musrenbang Kunjung Mae Fokus pada Skala Prioritas dan Visi “Muliakan Makassar”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Komitmen untuk memacu roda pembangunan di Kelurahan Kunjung Mae terus dibuktikan secara nyata. Pada Kamis...

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...

Sambangi Warga dari Rumah ke Rumah, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Ingatkan Bahaya Banjir dan Penyakit

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Memasuki musim penghujan, upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terus digencarkan oleh jajaran kepolisian...

Cuaca Ekstrem Mengintai, Polres Pelabuhan Makassar Turun Langsung Imbau Nelayan dan Pengendara

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Cuaca tak menentu yang disertai angin kencang dan gelombang tinggi dalam beberapa hari terakhir menjadi...