Perlancar Mobilitas Antar Provinsi, Perintisan Jalan Penghubung Dermaga ASDP Mulai Dikerjakan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PULAU JAMPEA – Proyek perintisan jalan Penghubung Dermaga ASDP yang terletak di Desa Kembang Ragi, Kecamatan Pasimasunggu, Kabupaten Kepulauan Selayar yang menghubungkan jalan lingkar Pulau Jampea, sepanjang 3.300 meter menggunakan dana daerah untuk tahun anggaran 2022 mulai dikerjakan, namun sampai saat ini papan proyek belum terlihat terpasang di lokasi pekerjaan.

Proyek perintisan jalan penghubung ASDP tersebut dikerjakan oleh PT Marga Jampea. Ini terwujud berkat apresiasi dan kerjasama antara Pemerintah Kecamatan Pasimasunggu dan masyarakat yang terdampak dari proyek jalan tersebut.

Menurut Pengawas Proyek yang tidak mau disebutkan namanya saat dikonfirmasi oleh awak media terkait pekerjaan tersebut, Selasa (13/12/2022), perkerjaan tersebut sudah hampir satu bulan dikerjakan, tetapi karena adanya hujan yang mengguyur Pulau Jampea sehingga akses pemuatan material terhambat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Unik, Badut Sambut Siswa Baru di Sinjai pada Hari Pertama Sekolah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pagi Ulang Tahun Mentan Amran : Usia 57 yang Penuh Keajaiban

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - “Usia 55 dan 57 bukan cocokologi, bukan kebetulan. Ini rancangan Allah, jelas terpampang dalam Surah...

Ir. Kamaluddin Resmi Nahkodai AABI, Fokus Tingkatkan Kualitas Infrastruktur

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ir. Kamaluddin, MT.,IPM.,Asean Eng., terpilih secara aklamasi sebagai ketua umum Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Anemer...

Sambut Hari Pongtiku, Bupati Dedy : Bangsa yang Besar Adalah Bangsa yang Menghargai Jasa Pahlawannya

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Event The Legend Of Pongtiku akan kembali dihelat di Kabupaten Toraja Utara pada bulan Juni...

Rupaka Hair Studio, Tempat Perawatan Rambut yang Tepat di Makassar

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Rambut adalah mahkota bagi setiap orang, dan merawatnya dengan baik sangat penting untuk menjaga...