Sambut Hari Juang TNI AD, Kodam XIV/Hasanuddin Gelar Ziarah, Doa Bersama dan Bakti Sosial

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dalam rangka memperingati Hari Juang TNI AD (HJT) Tahun 2022, Kodam XIV/Hasanuddin menggelar beberapa kegiatan yakni Ziarah Rombongan di Taman Makan Pahlawan Panaikang, Doa Bersama dan Bakti Sosial bertempat di Makodam Kota Makassar, Rabu (14/12/2022).

Rangkaian kegiatan HJT Tahun 2022, yang jatuh pada 15 Desember 2022, selain melibatkan personel Kodam Hasanuddin sendiri juga melibatkan Unit Transfusi Darah (UTD) Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Makassar dan tenaga kesehatan RS Pelamonia Kesdam XIV/Hasanuddin dalam kegiatan Donor Darah dan Sunatan Massal.

Sedangkan pelaksanaan doa bersama, mengkolaborasikan 6 agama dengan melibatkan para pemuka agama untuk melaksanakan doa secara bergantian yang dimaksudkan agar dapat menghayati sikap toleransi dan indahnya hidup berdampingan, walaupun berbeda keyakinan.

Pada kesempatan ini, Pangdam mengatakan, ini merupakan rangkaian kegiatan Hari Juang TNI AD sesuai dengan petunjuk Kasad bahwa perayaan Hari Juang TNI AD sebelumnya dilaksanakan beberapa kegiatan, dan hari ini dilaksanakan secara serentak di seluruh Indonesia dipimpin Kasad di Jakarta dan disaksikan melalui video conference.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ayah Almarhum Virendy Desak Penyidik Periksa Rektor dan Dekan FT Unhas Selaku Penanggung Jawab Institusi PT

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Gugus 20 SD Kabupaten Sinjai Pertama Kali Gelar Pekan Olah Raga dan akan Dijadikan Agenda Tahunan

PEDOMAN RAKYAT, SINJAI.- Gugus 20 SD Kabupaten Sinjai yang ada di wilayah Kecamatan Sinjai Barat tergabung dalam 10...

FKPM Apresiasi Bedah Rumah HUT Bhayangkara Polrestabes Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Anggota Forum Kemitraan Polisi Masyarakat (FKPM) Resor Kota Besar (Restabes) Makassar, mengapresiasi salah satu rangkaian...

RUU KUHAP Diuji di Kampus, Restorative Justice Disorot

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Sejumlah ahli hukum, akademisi, dan pejabat negara berkumpul di Auditorium Fakultas Syariah dan Hukum UIN...

Peletakan Batu Pertama Proyek Rekonstruksi Jembatan Bila, Bupati Minta Prioritaskan Kualitasnya

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Bupati Pinrang, Irwan Hamid, menyampaikan apresiasinya atas perhatian Pemerintah Pusat melalui Badan Nasional Penanggulangan Bencana...