Ichsan Abduh Husain Dampingi Mentan SYL Sidak di Pasar Terong

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) kembali melakukan inspeksi mendadak (sidak) di Pasar Terong, Makassar, Minggu (25/12/2022).

Dalam sidak tersebut, mantan Gubernur Provinsi Sulsel ini mengatakan, Sulsel adalah salah satu barometer atas ketersediaan bahan pokok dan pengendalian harga. Terutama menjelang Natal dan Tahun Baru (Nataru).

“Sulsel ini adalah salah satu barometer atas ketersediaan bahan pokok dan pengendalian harga. Tapi saya lihat harga barang masih dalam kondisi stabil, bahkan banyak yang mengalami penurunan,” ujarnya.

Selain itu, SYL juga menjelaskan, kehadirannya di Pasar Terong untuk memastikan bahwa tidak ada kendala yang dihadapi para pedagang terkait pemenuhan kebutuhan bahan pokok masyarakat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dua Mahasiswa Komunikasi Fisip Juarai Lomba Video Pendek Milad Unismuh ke-59

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Momentum HGN 2025: SMPN 1 Sinjai Tampilkan Kebinekaan Lewat Pakaian Adat

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Peringatan Hari Guru Nasional (HGN) 25 November 2025 di Kabupaten Sinjai berlangsung meriah. Di UPTD...

Piala Dunia U-17, Austria & Portugal Bentrok di Final

PEDOMANRAKYAT, QATAR - Portugal akhirnya untuk pertama kalinya masuk final Piala Dunia U-17 setelah menang 6-5 atas Brasil...

Tokoh Agama dan Masyarakat Tomoni Timur, Rakor Perkuat Harmonisasi Umat Beragama

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR — Upaya memperkuat kerukunan antarumat beragama di Kecamatan Tomoni Timur Kabupaten Luwu Timur kembali ditegaskan...

H Afdal: Tahun 2026, Kuota Haji Soppeng Meningkat dari 237 Menjadi 906 Orang 

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG , Jumlah kuota haji yang dialokasikan untuk Kabupaten Soppeng meningkat dari tahun tahun sebelumnya dan terakhir tahun...