Akibat Angin Kencang Landa Sidrap, Lurah Majelling Pantau Rumah Warga, Dua Diantaranya Rusak

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Dijelaskan Firman, Ia mengimbau kepada warga untuk tetap lebih waspada, dan jangan tidur terlalu nyenyak, pasalnya dengan kondisi belakangan ini, angin kencang sering terjadi di malam hari utamanya waktu tidur.

Untuk itu kata Lurah Majelling Firman, bilamana ada warga yang mengalami kerusakan akibat angin kencang untuk melaporkan kepada Kelurahan, dan jangan sampai ada yang terlewati, karena laporan kejadian ini, kami segera laporkan kepada pihak Pemerintah Daerah untuk penanganan lebih lanjut.

Kepala BPBD Sidrap Sudarmin melalui Kabid Bencana dan Kedaruratan Hasanuddin mengatakan, untuk sementara ini sudah ada data rumah yang masuk, hingga pukul 16.00 Wita jumlah sedikitnya 50 rumah warga.

“Data ini berdasarkan laporan Desa/Kecamatan, namun saat ini belum rampung, kemungkinan akan bertambah,” singkat Hasanuddin saat dikonfirmasi melalui ponselnya. (Risal Bakri)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dukungan Mengalir, Ade Cahyadi Mantap Melangkah ke Konferensi PWI Parepare

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

ACC Desak Kajati Sulsel Percepat Penyelidikan Proyek Smart Board

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Anti Corruption Committee (ACC) Sulawesi mendesak Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan (Kajati Sulsel) yang baru...

ACC Desak Usut Tuntas Temuan BPK pada Proyek Smart Controlling Sulsel

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Anti Corruption Committee (ACC) Sulawesi mendesak aparat penegak hukum memeriksa proyek Smart Controlling School pada...

Ketua Umum PWI Pusat Ajak Dewan Pers Beserta Konstituennya Perkuat Sinergi Dalam Menyukseskan HPN 2026 di Banten

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat, Akhmad Munir, mengajak Dewan Pers beserta konstituen Dewan...

Mahasiswa Penerima Beasiswa Unismuh Makassar Dibekali Pelatihan Jurnalistik

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR -- Mahasiswa penerima beasiswa Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar wajib mengikuti pelatihan jurnalistik. Dalam kartu kontrol yang...