Bhabinkamtibmas Camba Berua Bersihkan Puing-puing Atap Rumah Warga Terdampak Angin Puting Beliung

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Bhabinkamtibmas Camba Berua bersama Babinsa dan warga masyarakat membantu meringankan beban korban yaitu salah satunya adalah membantu membetulkan atap rumah serta mengangkat puing-puing atap rumah warga yang roboh akibat angin puting beliung dan memindahkan barang-barang yang masih tersisa di dalam rumah,” ucap Kasubsipenmas.

“Dari hasil pengecekan dan pendataan yang dilakukan pasca kejadian oleh Bhabinkamtibmas
Camba Berua Aipda Nur Syamsul Alam tercatat ada 7 rumah warga yang mengalami kerusakan pada bagian atap rumah dengan rincian 6 rusak ringan dan 1 rusak berat,” jelas Kasubsipenmas Sihumas Polres Pelabuhan Makassar. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kerukunan Masyarakat Batu Tallu dan Ippemsi Simbuang Mappak Menggelar Perayaan Natal

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kadispora Sulsel Tanggapi Pemberitaan Miring Terkait Pengelolaan Pasar Pagi dan Malam di Kawasan GOR Sudiang

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Kadispora) Provinsi Sulawesi Selatan, H. Suherman, SE, MM dalam keterangan...

Putra Mahkota Kerajaan Gowa Hadiri Silaturahmi Rumpun Keluarga Karaeng di Takalar

PEDOMANRAKYAT, TAKALAR – Suasana haru dan penuh keakraban mewarnai kunjungan silaturahmi Putra Mahkota Kerajaan Gowa, YM. Andi Imam...

Bupati Irwan Hamid Komitmen Dukung Pengembangann Kopdeskel Merah Putih

PEDOMANRAKYAT, PINRANG — Bupati Pinrang, Irwan Hamid menyatakan komitmennya untuk mendukung pengembangan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih di Pinrang...

Buka Workshop Budidaya Rumput Laut, Bupati Pinrang Ajak Stakeholder Bersinergi

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Bupati Pinrang, Irwan Hamid, secara resmi membuka kegiatan Workshop Pengembangan Rumput Laut yang digelar Dinas...