Pangdam XIV/Hsn : Toleransi Beragama Kita Jadikan Platform Untuk Pembumian Kecintaan Kepada NKRI

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Saya ingin meyakinkan mulai start dari sini, di dalam diri kita harus terbangun visi yang sama untuk NKRI tercinta. Saya yakin tokoh agama masing-masing punya power, kemampuan, kapabilitas untuk mengarahkan bagaimana pola kehidupan yang baik untuk bangsa yang kita cintai bersama, kita rapatkan barisan bahwa kita tetap satu NKRI tercinta jangan terpengaruh, jangan terprovokasi yang pada dasarnya hanya merugikan kita,” lanjutnya.

Di akhir sambutannya, orang nomor satu di Kodam XIV/Hasanuddin ini mengharapkan agar ke depannya setiap penganut agama di Sulawesi Selatan dan Sulawesi Barat serta Sulawesi Tenggara dapat berbahagia sehingga dapat dijadikan contoh dalam bagaimana menyusun miniatur suatu susunan bangunan demokrasi di NKRI.

“Kalau ada apa-apa, kami TNI-Polri senantiasa siap bersama-sama dengan bapak ibu sekalian untuk menciptakan suasana aman, nyaman dan damai sesuai dengan Perintah Harian Kasad bahwa TNI AD harus selalu hadir dan berada di tengah kesulitan rakyat serta jangan lupa untuk disetiap langkah kita di awali dengan doa,” tutupnya. (*Rz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pererat Kekompakan, Pangdam XIV/Hasanuddin Gelar Olahraga Bersama dan Silaturahmi Bulanan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...