Curhat Bareng Warga, Wakapolda Sulsel Langsung Respon Hingga Berikan Solusi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Wakapolda Sulsel Brigadir Jenderal Polisi CH.Patoppoi, menggelar kegiatan bertajuk “Jumat Curhat” untuk mendengarkan keluhan masyarakat, Wakapolda Sulsel bersama Irwasda dan PJU Polda Sulsel ngobrol santai bersama warga di Ben’s Coffe di Jl Kajolalido Makassar, Jumat (05/01/2023).

Berbagai hal dibicarakan dengan santai, mulai dari warga mengapresiasi banyaknya didirikan pos-pos keamanan, sehingga warga merasa aman, warga juga meminta agar Polisi rutin melakukan patroli, dan Bhabinkamtibmas aktif mengunjungi masyarakat dan memberikan sosialisasi.

Warga juga menginginkan Polda Sulsel harus tegas terhadap pelaku begal, curat dan curas serta perkelahian kelompok atau tawuran yang ada di Kota Makassar, sehingga ada efek jera terhadap pelakunya.

Wakapolda Sulsel menyambut baik apresiasi yang diberikan masyarakat, terlebih kepada jajarannya yang telah bekerja keras untuk melayani masyarakat dengan cepat. Ia juga menegaskan anggota Polri setiap mendapatkan laporan atau masukan dari masyarakat, akan direspon cepat demi kenyamanan dan keamanan masyarakat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Danny Pomanto Diskusi Bersama Tito dan AHY di Bali

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...