Pekan Depan, Musyawarah Tudang Sipulung Tingkat Kecamatan Tahun 2023 Mulai Digelar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Arnol Baramuli memaparkan, MTS di sebelas Kecamatan Kabupaten Sidrap dijadwalkan 16 sampai dengan 23 Januari 2023.

“Adapun MTS tingkat kabupaten akan dilaksanakan 13 Februari 2023 mendatang. Lokasinya ditentukan kemudian,” ujar Arnol.

Sementara Nurkanaah berharap segenap panitia berkontribusi aktif sehingga MTS dapat berjalan dengan maksimal. “Harapan kita melalui MTS ini pertanian sebagai ikon Kabupaten Sidrap makin meningkat,” ungkap Nurkanaah.

Dalam rapat tersebut, juga ditentukan tema MTS Terpadu 2023 yakni “Melalui Musyawarah Tudang Sipulung Terpadu Tingkat Kabupaten Sidrap Tahun 2023, Kita Tingkatkan Hasil Pengolahan Hasil Usaha Pertanian Melalui Konsep Petik, Olah, Kemas, dan Jual Menuju Masyarakat Religius, Aman, Adil, dan Sejahtera”. (Risal Bakri)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Gereja Segala Bangsa (GESBA) Dari Masa ke Masa Menembus Batas, 370 Cabang Hadir di Indonesia dan Dunia

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pangdam XIV/Hasanuddin Letakkan Batu Pertama, Tandai Kebangkitan Ekonomi Kerakyatan di Sulsel

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Semangat kemandirian ekonomi rakyat kembali digelorakan di Bumi Hasanuddin. Pangdam XIV/Hasanuddin, Mayjen TNI Windiyatno, menandai...

Rakor Triwulan III Tomoni Timur Fokus Bahas Kartu Lansia dan Jadwal Yasinan

PEDOMANRAKYAT, LUTIM — Pemerintah Kecamatan Tomoni Timur menggelar rapat koordinasi Triwulan III pada Jumat (17/10/2025). Salah satu agenda...

‎SMAN 4 Medan Buktikan Kelasnya di PORKOT 2025, Sebanyak 45 Medali Diborong, Jiwa Juara Menggelegar

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - SMA Negeri 4 Medan kembali menorehkan tinta emas di ajang Pekan Olahraga Kota (PORKOT) Medan...

Yel-yel Paskibra Tomoni Timur Warnai Kemeriahan Sabtu Sehat Juara

PEDOMANRAKYAT, LUTIM — Kegiatan Sabtu Sehat Juara (SSJ) di Kecamatan Tomoni Timur, Kabupaten Luwu Timur, kembali berlangsung meriah...