Masuk Nominasi TPID Award, Pemkab Selayar Diundang ke Jakarta

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dinilai memiliki inovasi dalam pengendalian Inflasi, Bank Indonesia memfasilitasi dan mengundang Pemerintah Kabupaten Kepulauan Selayar untuk mengikuti Cafasity Building dalam rangka memperkuat Strategi dan meningkatkan inovasi untuk mengendalikan inflasi daerah.

Wabup Saiful Arif, kepada awak media ini, Selasa (31/01/2023) pagi mengatakan, dalam Surat Undangan yang ditandatangani Pj. Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan DR. H. Andi Aslam Patonangi, SH, M.Si menyatakan, Cafasity Building akan berlangsung tiga hari, Rabu s/d Jumat di Hotel Tree By Hilton Cikini Jakarta.

“Pak Bupati meminta agar acara ini dihadiri pak Wabup,” jelas Saiful Arif menirukan pesan Bupati melalui Ajudan.

Selain Pemkab Kepulauan Selayar, Pemkab Pangkep dan Pemkot Makassar, dan Parepare, juga mendapat undangan dan fasilitasi yang sama dari BI melalui Pemprov Sulsel.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Praktisi Hukum Hesky A Wurarah Berkolaborasi Dengan Akademisi Sebagai Nara Sumber Dalam Dialog Kebangsaan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Presiden Prabowo Anugerahkan Bintang Jasa Utama kepada Mentan Amran atas Dedikasi Wujudkan Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, KARAWANG – Presiden Prabowo Subianto menganugerahkan Bintang Jasa Utama kepada Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman atas...

Sembilan Kursi Strategis Pemkab Pinrang Masih Kosong, Begini Langkah Sementara Bupati Irwan Hamid

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pasca pelantikan dan mutasi pejabat Pimpinan tinggi Pratama yang digelar Wakil Bupati Pinrang, Sudirman Bungi,...

Dihadiri Camat, RAT BUMDes Karya Bersama Paparkan Kinerja dan Pendapatan 2025

PEDOMANRAKYAT, TOMONI TIMUR - Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Karya Bersama Desa Cendana Hitam, Kecamatan Tomoni Timur, menggelar...

Katopdam XIV/Hasanuddin Sambut Kunker Pangdam, Tegaskan Soliditas dan Integritas Satuan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Katopdam XIV/Hasanuddin Kolonel Ctp Abdul Muis Nur, S.Si., bersama seluruh prajurit Topdam XIV/Hasanuddin, menyambut kunjungan...