Masuk Nominasi TPID Award, Pemkab Selayar Diundang ke Jakarta

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dinilai memiliki inovasi dalam pengendalian Inflasi, Bank Indonesia memfasilitasi dan mengundang Pemerintah Kabupaten Kepulauan Selayar untuk mengikuti Cafasity Building dalam rangka memperkuat Strategi dan meningkatkan inovasi untuk mengendalikan inflasi daerah.

Wabup Saiful Arif, kepada awak media ini, Selasa (31/01/2023) pagi mengatakan, dalam Surat Undangan yang ditandatangani Pj. Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan DR. H. Andi Aslam Patonangi, SH, M.Si menyatakan, Cafasity Building akan berlangsung tiga hari, Rabu s/d Jumat di Hotel Tree By Hilton Cikini Jakarta.

“Pak Bupati meminta agar acara ini dihadiri pak Wabup,” jelas Saiful Arif menirukan pesan Bupati melalui Ajudan.

Selain Pemkab Kepulauan Selayar, Pemkab Pangkep dan Pemkot Makassar, dan Parepare, juga mendapat undangan dan fasilitasi yang sama dari BI melalui Pemprov Sulsel.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Satlantas Polres Enrekang Gelar Dialog Interaktif dan Jumat Curhat Bahas Penerapan Tilang Elektronik (ETLE)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dari Swasembada ke Hilirisasi, Mentan Amran Perkuat Sinergi dengan Media

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menggelar dialog terbuka bersama puluhan pimpinan media yang tergabung...

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...