Disdik Sinjai Adakan Lomba Menggambar dan Mewarnai

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Sementara, Plt Sekretaris Disdik Sinjai Muhammad Ridwan mengaku bangga melihat antusias para peserta lomba, yang didampingi gurunya dan beberapa orangtua siswa datang langsung menyaksikan putra putrinya mengikuti lomba.

“Kita melihat anak-anak cukup antusias. Mendengar informasi dari guru-gurunya, masih banyak anak-anak kita yang ingin ikut lomba, tapi kita batasi pesertanya di tiap sekolah. Insya Allah ke depan kita akan lakukan kegiatan-kegiatan yang lebih semarak lagi,” tuturnya.

Pelaksanaan lomba yang digelar secara bergiliran di setiap kecamatan, akan berlangsung mulai tanggal 13 – 25 Februari 2023 mendatang.

Di Kecamatan Sinjai Tengah, lomba mewarnai digelar di dua tempat, yakni di Aula Kantor Kelurahan Samaenre dan Tribun Lapangan Sepakbola Lappadata.

Sedangkan lomba menggambar berlangsung di Aula Pertemuan SD Negeri 86 Lappadata. Ketiga lokasi lomba tersebut saling berdekatan. (adz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pabrik Sepatu PT. Girvi Mas di Tanjung Morawa Terancam Pailit

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...