Bhabinkamtibmas Melayu Baru Evakuasi Lansia yang Terjebak Banjir

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Merespons cepat bencana banjir yang terjadi beberapa hari yang lalu, terlihat Bhabinkamtibmas Melayu Baru Bripka Hartawan mengevakuasi warganya lansia yang terjebak banjir di dalam rumah.

“Banjir masih menggenangi sejumlah wilayah di Kota Makassar khususnya wilayah hukum Polres Pelabuhan Makassar. Banjir itu terjadi akibat hujan deras hingga menyebabkan drainase menjadi meluap ke jalan hingga rumah warga pada hari Senin 13 Februari 2023,” ucap Kasi Humas AKP Mirwan Herlambang, Rabu (15/02/2023).

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  30 Maret 2023, Hari Film Nasional Ke-73, Momentum Berpikir Kritis Tentang Perfilman Indonesia

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...