Urai Kemacetan Akibat Banjir, Satlantas Polres Pelabuhan Lakukan Pengalihan Arus Lalulintas dan Berikan Imbauan

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Personel kepolisian yang dipimpin langsung Wakapolres Pelabuhan Makassar Kompol Sugeng Suprijanto bergerak cepat. Mereka berupaya keras dalam mengurai kemacetan lalulintas yang diakibatkan banjir.

“Hujan deras disertai angin kencang yang terjadi kemarin hari Senin 13 Februari 2023 sejak pagi hingga sore, membuat sejumlah ruas jalan utama tepatnya di Jalan Nusantara dan Sulawesi terendam banjir,” ucap Kasi Humas AKP Mirwan Herlambang, Selasa (14/02/2023).

Baca juga :  Dinilai Berprestasi, Analis Politik : Anies-Ahmad Heryawan Pasangan Ideal

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

DPRD Sulsel dan Disdik Bahas Krisis SNBP 2025, Solusi Ditemukan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Selatan (Disdik Sulsel) bersama Komisi E DPRD Sulsel menggelar Rapat Dengar...

DPRD Sulsel Gelar Rapat Dengar Pendapat Bahas Krisis Pendidikan di Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Selatan melalui Komisi E menggelar Rapat Dengar Pendapat...

Anggaran Dipangkas, Pegawai Ingatkan Pimpinan LPSK Moratorium Perlindungan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Efisiensi berbuntut pemangkasan anggaran dilakukan sejumlah kementerian/lembaga, imbas dari Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 1 Tahun...

Penerapan Dominus Litis Sebabkan Tumpang Tindih Kewenangan

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Penerapan asas dominus litis dikhawatirkan dapat menimbulkan tumpang tindih kewenangan. Dan melebar kepada kemungkinan penyalahgunaan...