Di HUT Ke-49, Agus Salim Alwi Hamu Terima Kunjungan Pengurus PAS Bersama Lions Club Makassar Host

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Dalam kunjungan audiensi itu, PP PAS menyerahkan kue ulang tahun dan nyanyi bersama serta memberi kesempatan kepada Agus Salim Alwi Hamu meniup lilin angka 49 yang dinyalakan di atas kue tersebut. Sedangkan Pengurus Lions Club Makassar Host menyerahkan vest Lions Club dan plakat.

Ketua Umum PP PAS, Ir Takudaeng Parawansa dalam sambutan singkatnya mengharapkan dukungan pemberitaan dari Harian Fajar terhadap kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan PAS kedepannya, khususnya dalam rangka penyelenggaraan Reuni Akbar Alumni Smakara pada tahun 2024 mendatang.

Kunjungan audiensi PP PAS dan Pengurus Lions Club Makassar Host dengan Agus Salim Alwi Hamu yang juga menjabat Ketua PWI Sulsel, diwarnai pula doa bersama yang dipimpin Wakil Sekretaris Umum PP PAS, Nirmasari dan diakhiri foto bersama. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dandim 1423 Soppeng Pimpin Pengibaran Bendera Merah Putih Di Gunung Sewo 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Wujud Rasa Syukur HUT ke-80 TNI, Kodam XIV/Hasanuddin Gelar Doa Bersama

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) tahun 2025, Kodam...

Kasdam XIV/Hasanuddin Hadiri Puncak HUT ke-80 TNI

PEDOMANRAKYAT, MAROS - Kepala Staf Kodam XIV/Hasanuddin, Brigjen TNI Sugeng Hartono, SE, MM., menghadiri upacara puncak peringatan Hari...

Mentan Amran: Jaga Integritas, Tingkatkan Kinerja, dan Perbesar Kontribusi PTPN bagi Negara

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Menteri Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman mengajak seluruh pekerja di PT Perkebunan Nusantara (PTPN) untuk...

Kerja Keras Tak Pernah Ingkar, Kepemimpinan Andi Amran Sulaiman Menuntun Indonesia Menuju Swasembada Beras

Oleh: MUSLIMIN MAWI Langit pertanian Indonesia tahun 2025 tampak cerah dan penuh harapan. Laporan terbaru Badan Pusat Statistik (BPS)...