Mudahkan Masyarakat, Semua Desa di Sinjai Diminta Bangun Gerai Panrita

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Pemerintah Kabupaten Sinjai melalui Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) kembali menggelar Sosialisasi dan Bimbingan Teknis implementasi perizinan berusaha berbasis risiko.

Kegiatan ini dibuka oleh Bupati Sinjai Andi Seto Asapa (ASA) yang diwakili oleh Penjabat Sekda Sinjai Andi Jefrianto Asapa di Aula Pertemuan Wisma Sanjaya Putra Sinjai, Selasa (7/3/2023).

Kepala Dinas PMPTSP Lukman Dahlan dalam laporannya menyampaikan bahwa maksud dan tujuan sosialisasi ini diharapkan masyarakat pelaku busaha dan aparat dapat memahami dengan baik sistem pelayanan perizinan berusaha berbasis risiko atau Online Single Submission Risk Based Approach (OSS RBA).

Menurutnya, OSS RBA ini sudah dimulai pada bulan agustus tahun 2021, namun masih banyak masyarakat baik pelaku usaha maupun aparat di Perangkat Daerah yang belum memahami pelayanan perizinan OSS RBA.

“Ini sangat penting kita ketahui karena ini menjadi keputusan pemerintah untuk dijalankan berdasarkan UU Cipta Kerja dan Peraturan Pemerintah nomor 5 tahun 2021 tentang penyelenggaraan perizinan berusaha berbasis risiko,” tandasnya.

Sementara itu, Penjabat Sekda Sinjai Andi Jefrianto Asapa dalam sambutannya menyampaikan bahwa Pemkab terus berupaya maksimal dalam rangka meningkatkan penyelenggaraan pelayanan perizinan dengan menerapkan sistem pelayanan perizinan terpadu satu pintu secara transparan, cepat, tepat, mudah sederhana, tidak diskriminatif, akuntabel dan bebas KKN.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Raih Berkah Ramadhan, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Bersama Warga Binaannya Berbagi Takjil

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...