Mantap, 3 Inovasi Pelayanan Publik Sinjai Masuk Top 50

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Tim Sekretariat Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik Provinsi Sulawesi Selatan, pada bulan Februari 2023 lalu telah diumumkan.

Dari pengumuman tersebut, Tiga inovasi pelayanan publik Kabupaten Sinjai berhasil lolos Top 50 Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan melalui Jaringan Inovasi Pelayanan Publik (JIPP)

Kepala Bagian Organisasi, Hj. Andi Sompa mengungkapkan tiga inovasi yang tembus Top 50 yakni inovasi dari Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) diataranya, “Sayang Dilan” (Siap Layani dan Kunjungi Penyandang Disabilitas dan Lansia) dan “Pencet Wa Saja” (Pelayanan Cepat via WhatsApp Sehari Jadi).

Sementara satu inovasi lainnya dari Dinas Kesehatan (Dinkes) Sinjai “Teman Karib” (Temukan Masalah Ibu Hamil dengan Kartu Ibu). Teman Karib ini merupakan inovasi yang dicetuskan salah satu bidan Puskesmas Mannanti, Nurwaida, Amd. Keb.

“Alhamdulillah pada kompetisi inovasi tingkat Provinsi tahun 2023 dari enam inovasi yang dikirim, tiga diantaranya berhasil menembus Top 50. Ini sesuatu yang membanggakan,” ungkapnya saat ditemui di ruang kerjanya, Jumat, (10/3/2023).

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Diduga Korsleting Aliran Listrik, 2 Rumah dan 1 Motor Terbakar di Rembon

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...