Asops Kasdam XIV/Hsn Ikuti Pembukaan TTX Kontinjensi Banjir BPBD Provinsi Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Asisten Operasi (Asops) Kasdam XIV/Hasanuddin Kolonel Inf Agustatius Sitepu, S.Sos, M.Si mewakili Pangdam XIV/Hasanuddin, mengikuti pembukaan Table Top Exercise (TTX) Rencana Kontinjensi Banjir Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sulawesi Selatan Periode 2022-2025 TA 2023, bertempat di Karebosi Premier Hotel, Kota Makassar, Senin (13/03/2023).

Kegiatan ini dibuka oleh oleh Amson Padolo, S.Sos, M.Si, Kepala Pelaksana BNPB Provinsi Sulsel, dalam sambutannya menuturkan, pertemuan ini merupakan tindak lanjut penyusunan dokumen rencana kontinjensi Banjir Provinsi Sulawesi Selatan.

Ia pun mengatakan, urusan bencana tidak dapat diatasi oleh satu pihak saja namun memerlukan kolaborasi yang bersinergi sehingga pihaknya berharap semua pihak terkait dapat bekerjasama dan terlibat langsung pada kegiatan ini.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bupati Irwan Hadiri Halal Bi Halal Keluarga Mantan Bupati Pinrang Dua Periode

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...