Prodi ARS FIKes UCM Diasesmen LAM-PTKes

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Lembaga Akreditasi Mandiri Perguruan Tinggi Kesehatan (LAM-PTKes), Selasa-Kamis (14-16/03/2023) melaksanakan asesmen lapangan Program Studi (Prodi) S-1 Administrasi Rumah Sakit (ARS) Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKes) Universitas Cokroaminoto Makassar (UCM) di Kampus UCM Jl. Perintis Kemerdekaan KM 11 Makassar.

Asesmen lapangan tersebut dilaksanakan dua asesor, yakni, Suratman, SKM, M.Kes, Ph.D dari Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Jenderal Soedirman (FIKes Unsoed) Purwokerto. Lulusan S-1 Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM, 1998), dan Magister Kesehatan Undip Semarang (2006) dan Doktor dari Flinders University Adeleide, Australia (2016) ini didampingi Dr. dr. Made Nyandra, Sp.KJ, M.Repro, RIAS dari Fakultas Kedokteran Universitas Udayana (Unud) Denpasar, Bali.

Rektor UCM Prof. Dr. H. M. Tahir Kasnawi, SU yang bersama Wakil Rektor I UCM Dr. H. Ibrahim Saman, SE, MM dan pimpinan UCM lainnya menyambut kedua asesor tersebut menyampaikan selamat datang ke UCM kepada dua asesor dan berharap asesmen yang dilakukan akan bermanfaat bagi peningkatan dan perbaikan kegiatan pendidikan di UCM.

“UCM terdiri atas 6 fakultas dengan 10 program studi,” ujar M.Tahir Kasnawi.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Desa Panaikang Kecamatan Sinjai Timur Siap Hadapi Lomba Desa Tingkat Provinsi Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sekda Sinjai: Peta Proses Bisnis Jadi Instrumen Penting Tingkatkan Pelayanan Publik

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Sinjai, Andi Jefrianto Asapa membuka secara resmi Bimbingan Teknis (Bimtek) Penyusunan Peta...

PNUP Benahi Akses SDN 79 Mambue dengan Paving Ramah Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAROS – Masalah klasik jalan becek dan berlumpur di depan SDN 79 Mambue akhirnya tuntas. Jalan tanah...

Tim Dosen PNUP Atasi Genangan Air di SDN 79 Mambue dengan Paving Block Ramah Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAROS — Tim dosen Politeknik Negeri Ujung Pandang (PNUP) menerapkan teknologi paving block berpori untuk mengatasi persoalan...

Dua Warga Luat Unterudang Terkena Panah, Warga Luat Unterudang Minta Kapolda Sumut Copot Kapolres Padang Lawas

PEDOMANRAKYAT, PADANG LAWAS - Warga Luat Unterudang yang melakukan aksi menginap di PT Barapala diserang oleh puluhan oknum...