Dr. Musa Salusu Lolos Bertarung ke Senayan, Setelah KPU Lakukan Verifikasi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, RANTEPAO – Setelah menjalani tahapan pendaftaran Dewan Perwakilan Daerah (DPD) menuju Senayan tahun 2024, sejumlah bakal calon telah kandas dan tidak lolos, karena dalam penjaringan dan peripikasi data banyak peserta tidak penuhi persyaratan, utamanya dalam pengumpulan dan perbaikan berkas.

Sementara tiga peserta bakal calon lainnya sudah lolos dari verifikasi berkas dan masuk sebagai calon jadi untuk bertarung memperebutkan kursi Senator di Senayan 2024. Diantaranya Dr. Musa Salusu putra terbaik Toraja yang juga mantan ketua Badan Pekerja Sinode Gereja Toraja dua periode.

Musa Salusu yang ditemui wartawan di ruang kerja Kantor BPS pasca lolos berkas ke senayan Selasa, (14/3/2023) mengatakan, dirinya maju ke dunia politik karena permintaan dan dorongan masyarakat yang begitu kencang untuk maju ke Dewan Perwakilan Daerah (DPD).

“Dari dorongan inilah sehingga saya ikut lakukan pendaftaran dan lolos peripikasi berkas faktual,” katanya.

Lanjut Musa Salusu, pekerjaan sebagai seorang anggota DPD di Senayan adalah untuk melayani rakyat dan penyambung keinginan masyarakat terhadap pemerintah di pusat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Andi Ibrahim Resmi Menakhodai PGRI Cabang Khusus Dinas Pendidikan Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menilik Prestasi 2025, Pusjar SKMP LAN Siapkan Strategi 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Awal tahun bukan sekadar pergantian kalender bagi Pusat Pembelajaran dan Strategi Kebijakan Manajemen Pemerintahan (Pusjar...

Dua Wilayah Pesisir di Pinrang Mengalami Abrasi, Bupati Pinrang Lakukan Peninjauan

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Tingginya intensitas hujan yang terjadi awal Januari 2026 ini menyebabkan beberapa wilayah pesisir dan wilayah...

Gagalkan Peredaran Sabu 1 Kilogram di Sidrap, BNNP Sulsel Kejar Pelaku Jaringan Internasional

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Sulawesi Selatan kembali menunjukkan komitmennya dalam memberantas peredaran gelap narkotika. Kali...

DPD LIRA Soppeng Siap Mengikuti Rakernas II DPP LIRA Di Bogor 

PEDOMAN RAKYAT ,SOPPENG - Dewan Pimpinan Daerah Lumbung Informasi Rakyat (DPD LIRA) Kabupaten Soppeng siap mengikuti Rapat Kerja...