Bentuk Kepedulian, Bhayangkari Ranting Manggala Besuk Personel Polsek Manggala yang Sakit

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Ketua Ranting Bhayangkari Polsek Manggala Cabang Tabes Makassat, Hj. Mingrawaty Syamsuardi bersama pengurus Bhayangkari bersilaturahmi sekaligus membesuk dan berbagi talih asih kepada personel Polsek Manggala Ba. Unit Samapta Aiptu Sahabuddin yang mengalami sakit, bertempat di Perumahan BTN Asabri Blok A10 No.22 Desa Moncongloe Lappara, Kabupaten Maros, Rabu (15/03/2023) Siang.

Aiptu Sahabuddin mengalami diabetes, sakit gula kering sehingga menyebabkan pembengkakan pada kaki sebelah kirinya beberapa tahun terakhir ini serta masih bolak balik berobat jalan di Rumah Sakit (RS), dan tidak memungkinkan melakukan tugas seperti biasanya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Komitmen Jaga Kamtibmas Terus Ditunjukkan Jajaran Polsek Wajo Melalui KRYD yang Digelar Malam Hari

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis dan Masa Depan Anak Makassar: Saat Kata-Kata Menjadi Jalan Mengubah Hidup

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Di sebuah ruang pertemuan di Hotel Gammara, Rabu, 20 November 2025, puluhan pelajar SMP se-Kota...

Buka Retret Pejabat Eselon II Kab Mamasa, Gubernur Tekankan Harga Mati Pelayanan Publik Harus Ditingkatkan

PEDOMANRAKYAT, MAMASA - Gubernur Provinsi Sulawesi Barat H. Suardi Duka bertindak sebagai Inspektur Apel Pembukaan Retret Pejabat Tinggi...

Sah, APBD Halut 2026 Diketuk, Bupati Piet Hein Babua Tekankan Kerjasama dan Koordinasi Dalam Pembangunan Daerah

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Rapat Paripurna yang digelar oleh DPRD Halmahera Utara (Halut), pada Kamis (20/11/2025) terkait Persetujuan...

Bupati Halut Piet Hein Babua Resmikan Gedung Baru Gereja Petrus Gorua dan Bersama Jemaat Rayakan HUT Gereja ke-107

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Gedung baru Gereja Petrus Gorua yang dibangun selama hampir 20 tahun akhirnya diresmikan oleh...