Kajari Selayar Tampil Sebagai Pemateri Sosialisasi Pemberantasan Korupsi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, KEPULAUAN SELAYAR – Menjaga Integritas diri sebagai upaya preventif dalam menangkal korupsi demi terwujudnya Kepulauan Selayar yang mandiri merupakan tema pada pelaksanaan sosialisasi anti korupsi yang diselenggarakan oleh Bagian Pemerintahan Sekretariat Kabupaten Kepulauan Selayar Provinsi Sulawesi Selatan.

Kegiatan yang dibuka oleh Wakil Bupati, H Saiful Arif, SH berlangsung di Ruang Pola Lantai II Kantor Bupati Jl Jenderal Ahmad Yani Benteng, Kamis 16 Maret 2023 siang.

Wakil Bupati Kepulauan Selayar, H Saiful Arif, SH dalam sambutannya lebih menekankan pada perbaikan moral Aparatur Sipil Negara (ASN) khususnya di lingkungan Pemda Kepulauan Selayar. Korupsi adalah merupakan kejahatan yang luar biasa (extra ordinary crime) yang mesti harus secara preventif diberantas.

Upaya yang dilakukan tidak cukup dengan hanya dengan membuat peraturan perundang-undangan. Akan tetapi yang tak kalah urgentnya adalah membangun mental sumber daya manusia yang dapat memberantas korupsi.

“Tanpa membangun SDM yang beretika dan bermoral serta berintegritas maka mustahil pemberantasan korupsi bisa dimaksimalkan,” katanya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bupati Bone Resmikan Air Minum Dalam Kemasan Geef 1818

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tetapkan Status DPO Terhadap 3 Pelaku Penganiayaan, Praktisi Hukum Hendrik Pakpahan, SH Apresiasi Kinerja Kepolisian

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Praktisi hukum, Hendrik Pakpahan, SH memberikan tanggapan resmi terkait penetapan status Daftar Pencarian Orang (DPO)...

Keluarga Tandu Jenasah 6 Km, TP PKK Toraja Utara Berikan Bantuan di Rindingallo

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.-Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Toraja Utara serahkan bantuan peduli kasih kepada keluarga...

Sosialisasi SPMB Sekaligus Menikmati Alam Gunung Nona

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Ada suasana berbeda ketika Tim Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) dari SMA Negeri 2 Enrekang...

Pengabdian Seorang Murid, Cerita dari Perbatasan Enrekang-Pinrang

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Ada sesuatu yang hangat dan inspiratif dalam perjalanan Tim SPMB dari SMA Negeri 2 Enrekang...