Bertindak Sebagai Irup Dalam Upacara Bendera 17-an, Kasdam Bacakan Amanat Pangdam XIV/Hsn

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kasdam XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Dany Budiyanto, mewakili Pangdam XIV/Hasanuddin, bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup) pada Upacara Bendera 17-an bulan Maret, diikuti oleh satuan jajaran Kodam XIV/Hasanuddin yang berada di wilayah Kota Makassar, bertempat di lapangan M. Yusuf Makodam, Jumat (17/03/2023).

Pelaksanaan upacara bendera 17-an ini, di samping sebagai wahana untuk memantapkan kualitas pengabdian kepada bangsa dan negara, juga sekaligus merupakan sarana untuk menyampaikan kebijakan dan petunjuk-petunjuk pimpinan, terkait pelaksanaan tugas pokok satuan.

Dalam sambutan Pangdam XIV/Hsn yang dibacakan oleh Kasdam, menuturkan bahwa saat ini Tim Post Audit Itdam XIV/Hasanuddin sedang melaksanakan kegiatan pengawasan Post Audit Triwulan I TA 2023 di jajaran Kodam XIV/Hasanuddin, yang bertujuan sebagai wadah untuk lebih meningkatkan peran dan fungsi pengawasan serta pengendalian kegiatan secara optimal guna tercapainya sasaran sesuai program.

“Saya mengimbau pula kepada setiap satuan agar lebih memaksimalkan penyerapan anggaran melalui mekanisme UP (Uang Persediaan) mengingat sampai saat ini masih ada Satker yang daya serapnya masih rendah,” ungkapnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Fatmawati Rusdi Buka Lomba Asmaul Husna Tingkat Kecamatan se-Kota Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Gubernur Sulawesi Utara Membuka Penerbangan Perdana Manado-Toraja

PEDOMANRAKYAT, TORAJA - Gubernur Sulawesi Utara (Sulut) memulai penerbangan perdana rute Manado-Toraja menggunakan maskapai Wings Air. Gubernur Sulut...

Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Beri Apresiasi Pengiriman Beras Kementan RI untuk Palestina

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Dewan Pimpinan Pusat Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (DPP IMM), melalui Bidang Buruh, Tani, dan Nelayan, menyampaikan...

Indonesia Berikan Bantuan 10.000 Ton Beras untuk Palestina, Mentan Amran: Ini Bentuk Solidaritas Nyata

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pemerintah Indonesia menyalurkan bantuan kemanusiaan berupa 10.000 ton beras kepada Palestina. Bantuan ini diserahkan langsung...

BAZNAS Luncurkan Program Z-Auto, Bukti Jika Zakat Bisa Digerakkan ke Sektor Produktif

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR.- Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) terus menyemangati mustahik agar tidak berdiam diri dengan keadaan yang...