Rayakan HUT Inkado Ke-51, Korda Inkado Sulut Laksanakan Latihan dan Doa Bersama

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MANADO – Ketua Korda Institut Karate-Do Indonesia (Inkado) Sulawesi Utara (Sulut) Drs. Ferdinand (Novi) Mewengkang, MM menyampaikan, kebahagiaan HUT ke-51 Inkado dirasakan juga oleh Inkado Sulawesi Utara.

Pada hari ini 19 Maret 2023 Keluarga Sabuk Hitam melaksanakan latihan bersama di Dojo Inkado Ultimate. Usai latihan bersama, Inkado Sulut melakukan Doa bersama dan pemasangan lilin kue hari ulang tahun.

Inkado sudah masuk sejak tahun 1975 di Sulawesi Utara. Inkado Sulawesi Utara termasuk perguruan tertua di Sulut, dan ini juga menjadi kebanggaan tersendiri bagi kita, bahwa kita masih eksis sampai saat ini karena atlit-atlit berprestasi baik di tingkat lokal, nasional bahkan internasional yang mengharumkan nama Bangsa Indonesia yang dilahirkan oleh Inkado.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Alumni SMADA 86 Makassar Sukses Gelar Reuni dan Anniversary ke-38 Tahun 2024

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Didukung 38 Angkatan Alumni, Andi Ina Kartika Sari Kembali Pimpin IKA SMANSA Periode 2025-2029

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Mendapatkan dukungan dari sebanyak 38 angkatan alumni dalam Kongres IV Ikatan Alumni SMA Negeri 1...

Kebakaran di Jl. Andi Mangerangi, 10 Rumah Hangus dan 8 KK Kehilangan Tempat Tinggal

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kobaran api meluluhlantakkan 10 rumah di Jalan Andi Mangerangi Lr.9 Kelurahan Bongaya, Kecamatan Tamalate, Kota...

Tingkatkan Keselamatan Pelayaran, Kapolsek Paotere Sambangi Masyarakat dan Penumpang di Pelabuhan Paotere

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Upaya meningkatkan keselamatan pelayaran dilakukan Polsek Paotere dengan cara langsung menyambangi masyarakat dan penumpang di...

SMA Negeri 2 Enrekang Ikut Vicon Hari Bumi Sulsel, Gaungkan Gerakan “SMADA Hijau”

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG - Dalam rangka memperingati Hari Bumi 2025, UPT SMA Negeri 2 Enrekang ambil bagian dalam acara...