Tahun Kelima di Masa Kepemimpinannya, Bupati ASA Kembali Kucurkan Dana Hibah Untuk Pesantren

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Tahun ini ada tujuh pesantren yang kembali akan menerima bantuan dana hibah. Ketujuh ponpes ini bukan pertama kali menerima dana hibah tapi enam diantaranya sudah menerima dana hibah yang ketiga kalinya, kecuali Ponpes Fathum Mubarak yang tahun ini untuk kedua kalinya,” ungkapnya, Minggu (19/03/2023).

Sementara itu Bupati ASA menyampaikan, keberadaan Pesantren di Kabupaten Sinjai memiliki peran besar dan fundamental dalam membantu pemerintah mencetak generasi muda yang beriman dan berakhlak.

“Kita menginginkan generasi muda Sinjai bukan cuma pintar dan cerdas, tetapi juga memiliki akhlak yang baik. Sia-sia juga pintar kalau tidak berakhlak. Ini penting karena generasi muda akan menjadi penerus kepemimpinan,” kata Bupati ASA.

Orang nomor satu di Sinjai ini berharap dengan dukungan dan sinergitas dari Kementarian Agama, dana hibah ini juga dapat disalurkan kepada rumah tahfizh yang ada di Sinjai. (adz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kakanwil Kemenag Sulsel Lantik Pembimas Buddha, Sumarjo Gantikan Pandhit Amanvijaya yang Dipromosi ke Pusat

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Identitas” Unhas Kembali Gelar Dikdas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Penerbitan Kampus ‘identitas’ Universitas Hasanuddin, Sabtu (11/10/2025) menggelar pendidikan dasar (dikdas) bagi para reporter dan...

Nyalakan Kembali Nama Mayor Thoeng di Hati Makassar

Oleh Arjuna Asnan Amin Alumni Departemen Sejarah FIB Unhas Nama Mayor Thoeng Liong Hoei mungkin belum banyak dikenal oleh...

Akar Rumput Rayakan Kebersamaan Lewat Milad Beruntun Akhir Pekan Ini

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Komunitas Akar Rumput kembali menunjukkan kehangatan dan kekompakannya. Akhir pekan ini, kelompok yang dikenal akrab dan...

PUKAT Sulsel Desak Penegakan UU Minerba, Tambang Ilegal di Maros Ancam Warga dan Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAROS – Debu merah berterbangan di sepanjang poros Moncongloe, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan. Truk-truk bertonase besar hilir...