Toraja Utara Tidak Masuk Dominasi 75 Besar Desa Wisata 

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA – Wakil Bupati Toraja Utara (Torut) Frederik V. Palimbong memberikan keterangan pada Kamis (23/03/2023) terkait atas tidak masuknya nominasi usulan untuk desa wisata Toraja Utara dalam 75 besar.

“Dari situ mari kita introspeksi dan berbenah. Masuknya dominasi daerah lainnya, karena jauh lebih baik dalam persiapan seleksi di tahun ini. Kita akan melakukan persiapan secara khusus untuk memenuhi kriteria Penilaian Desa wisata yakni : Homestay dan toilet, kelembagaan desa wisata, CHSE, daya tarik pengunjung/atraksi, digitalisasi, dan pengembangan souvenir.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Karyawan BBGP Sulsel Outbond Di Pulau Dewata

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Rektor UNM Prof. Karta Jayadi Minta Dikritik oleh Media

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Rektor Universitas Negeri Makassar (UNM), Prof. Karta Jayadi, mengundang para awak media di Kota...

BAZNAS Makassar Bantu Seorang Mustahik Bayar Sewa Rumah Kost

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR.-Kasmawati, seorang mustahik yang kesulitan membayar rumah kost mengemukakan, usai Ramadhan 1468 H tahun ini, dirinya...

Lurah Junedi Sembiring Lakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Tugu Selamat Datang di Perbatasan Simalingkar B

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Lurah Simalingkar B Junedi Sembiring meletakan batu pertama pembangunan Tugu Selamat datang di Perbatasan jalan...

Kantor Kelurahan Simalingkar B Sudah Usang, Warga Minta Perhatian Pemkot Medan

PEDOMANRAĶYAT, MEDAN - Kantor Kelurahan Simalingkar B, Kecamatan Medan Tuntungan, Kotamadya Medan tampak sudah usang karena bangunannya telah...