Peduli Warga Berisiko Stunting, Satuan Tim Reskrim Polsek Mamajang Berikan Bantuan Sembako

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Berkah Ramadhan, Kanit Reskrim Polsek Mamajang Iptu Setiawan Narto, S.Trk, SIK melalui Ipda M. Yusri Yunus memberikan bantuan sembako kepada keluarga berisiko stunting di Jalan Kakatua, Kelurahan Pa’batang, Kecamatan Mamajang, Kota Makassar, Jumat (24/03/2023).

Adapun bantuan sembako terbagi dalam dua dus berisi telur, susu, vitamin, beras, ikan kaleng dan popok diberikan kepada anak Raihan dan Raisa putri dari ibu Rahmawati serta Nasril cucu dari Halijah yang diketahui ibu kandung anak tersebut telah meninggal dunia dan saat ini telah dirawat oleh neneknya.

Panit Reskrim Ipda M. Yusri Yunus mengatakan, bantuan stunting personel Resmob Polsek Mamajang disalurkan kepada dua balita yang terdampak kekurangan gizi dan termasuk keluarga kurang mampu yang ada di wilayah hukum Polsek Mamajang.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Anggota Koramil 1408-10/Panakukang-Manggala Laksanakan Karya Bakti Penanaman Pohon

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menginspirasi, Kolaborasi Humanis Bhabinkamtibmas, Babinsa dan Warga Sambung Jawa Bangun Kampung Aman dan Harmonis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Di tengah hiruk-pikuk kehidupan kota, secercah harapan dan semangat kebersamaan terpancar dari sudut Warkop Opu...

Hari Bhayangkara ke 79: Polres Soppeng akan Bagikan 600 Paket Bansos dan Bakti Religi

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG , Dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke 79 tanggal 01 Juli 2025, Polres Soppeng akan membagikan...

Hasanuddin Peduli Kodim 1423, Sasar Anak Sekolah Di Lilirilau 

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG – Kegiatan Hasanuddin Peduli Anak Sekolah digelar Kodim 1423 Soppeng di SDN 127 Bila Desa Palangiseng...

Satgas Inti Prabowo Kecam Perusahaan Perusak Hutan, Desak Negara Bertindak Tegas

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Sekretaris Satgas Inti Prabowo (SIP), Edison Marbun melontarkan kecaman keras terhadap dugaan perambahan kawasan hutan...