Dia juga berharap, turnamen yang akan berlangsung hingga tanggal 16 april 2023 ini bisa berjalan sukses dan lancar.
Kegiatan ini diikuti sedikitnya ada 12 klub sepakbola yang ada di Kabupaten Sinjai.
Acara pembukaan ini turut dihadiri Kadispora Sinjai Hasir Achmad, Anggota DPRD Sinjai Muh. Wahyu, Ketua KONI Sinjai Suhardiman, unsur tripika Kecamatan Sinjai Timur, tokoh masyarakat dan tokoh pemuda setempat. (adz)