Peringatan HUT Ke-74 Bekangad, Pangdam : Jadikan Momentum Ini Untuk Tugas Profesional dan Perbanyak Ibadah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, SIP, S.Sos, M.Tr.(Han) bersama Ketua Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) PD XIV/Hasanuddin Ny. Desi Totok Imam, beserta sejumlah Pejabat Utama (PJU) Kodam XIV/Hasanuddin, menghadiri acara Syukuran dan Doa Bersama dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) ke-74 Bekangad, bertempat di Mabekangdam XIV/Hasanuddin, Kota Makassar, Jumat (24/03/2023).

Pada kesempatan tersebut Mayjen Totok mengucapkan selamat kepada seluruh personel dan keluarga besar Bekangdam XIV/Hasanuddin yang telah menyentuh usia ke-74 tahun, disertai harapan agar kedepannya sesuai dengan tema peringatan hari jadi Bekangad yaitu “Bersama Menuju Bekang Modern” dapat terwujud di dalam pelaksanaan tugas sehari-hari.

“Sesuai tema, kita juga doakan terwujud dan Bekang lebih profesional lagi dalam pelaksanaan tugas pengabdian sebagai bagian dari korps TNI AD dan khusus Bekangdam XIV/Hasanuddin semakin profesional dan solid serta satu komando,” ungkapnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  T-REX Gelar Sunday Skirmish, Olahraga dan Fun Bareng Komunitas, Club Airsoft dan Beberapa Freelancer

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dua Desa di Tomoni Timur Gelar Musdesus Persetujuan Dukungan Pengembalian Pinjaman KDMP

PEDOMANRAKYAT, TOMONI TIMUR - Dua desa di Kecamatan Tomoni Timur, Kabupaten Luwu Timur yakni Desa Cendana Hitam dan...

Kunker ke Mamasa, Begini Sambutan Gubernur Sulbar

PEDOMANRAKYAT, MAMASA - Gubernur Sulawesi Barat H.Suhardi Duka, bersama Danrem 142/Tatag Brigjen TNI Hartono, S.Ip, MM., Kapolda Sulbar...

Menteri HAM: Penguatan Tata Kelola Data Jadi Fondasi Peradaban HAM

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Upaya membangun peradaban hak asasi manusia (HAM) di Indonesia dinilai memerlukan integrasi dan interoperabilitas data...

Mentan Amran: Bantuan Alsintan Pemerintah itu Gratis, Tidak Boleh Dipungut Biaya

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman kembali mengungkap praktik nakal yang merugikan petani. Setelah menindak...