Resmi Tempati Kantor Baru, Mapolres Toraja Utara Pindah ke Panga

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA – Markas Komando Kepolisian Resort (Mako Polres) Toraja Utara Polda Sulsel yang baru, resmi ditempati dengan ditandai upacara yang dipimpin Kapolres Toraja Utara AKBP Eko Suroso, SIK pada Senin (27/03/2023) di Panga, KecamatanTondon, Kabupaten Toraja Utara, Sulawesi Selatan.

Kantor Mapolres yang Baru ini telah diresmikan oleh Kapolda Sulawesi Selatan sejak bulan lalu di Makassar dengan penandatanganan prasasti yang disaksikan oleh petinggi Polda dan Kapolres Toraja Utara.

Penempatan Kantor Mapolres di Panga berjarak sekitar 5 km dari jantung ibu kota Rantepao, Kabupaten Toraja Utara yang  sebelumnya berada di Jalan Dr. Ratulangi No. 80, Kelurahan Singki’, Kecamatan Rantepao, Kabupaten Toraja Utara, Sulawesi Selatan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jalan di Desanya Kini Mulus, Kepala Desa Songing Ucapkan Terima Kasih ke Bupati ASA

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Didukung 38 Angkatan Alumni, Andi Ina Kartika Sari Kembali Pimpin IKA SMANSA Periode 2025-2029

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Mendapatkan dukungan dari sebanyak 38 angkatan alumni dalam Kongres IV Ikatan Alumni SMA Negeri 1...

Kebakaran di Jl. Andi Mangerangi, 10 Rumah Hangus dan 8 KK Kehilangan Tempat Tinggal

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kobaran api meluluhlantakkan 10 rumah di Jalan Andi Mangerangi Lr.9 Kelurahan Bongaya, Kecamatan Tamalate, Kota...

Tingkatkan Keselamatan Pelayaran, Kapolsek Paotere Sambangi Masyarakat dan Penumpang di Pelabuhan Paotere

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Upaya meningkatkan keselamatan pelayaran dilakukan Polsek Paotere dengan cara langsung menyambangi masyarakat dan penumpang di...

SMA Negeri 2 Enrekang Ikut Vicon Hari Bumi Sulsel, Gaungkan Gerakan “SMADA Hijau”

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG - Dalam rangka memperingati Hari Bumi 2025, UPT SMA Negeri 2 Enrekang ambil bagian dalam acara...