Ramadhan Berbagi Berkah, Jajaran Koramil Dibawah Naungan Kodim 1408/Mks Bagikan Takjil

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Jajaran Koramil se-Kodim 1408/Makassar melaksanakan kegiatan sosial dengan membagikan takjil kepada masyarakat yang sedang melaksanakan ibadah puasa.

Kegiatan pembagian takjil ini dilakukan dengan turun langsung ke jalan-jalan berbagi dengan sesama, tujuannya agar dapat membantu warga yang berpuasa, khususnya warga masyarakat yang masih berada di jalan hingga saat tiba waktu berbuka puasa.

Adapun jajaran Koramil yang melaksanakan kegiatan tersebut pada Kamis (30/03/2023) yakni Koramil 1408-12/Tamalanrea dan Koramil 1408-13/Rappocini beserta pengurus Persit Kartika Candra Kirana (KCK) dari masing-masing Komando Rayon Militer.

Danramil 1408-12/Tamalanrea Kapten Inf Muhammad Amir mengungkapkan, di bulan Ramadhan yang penuh berkah ini anggota Koramil Tamalanrea beserta Pengurus Persit KCK membagikan takjil gratis kepada masyarakat pengguna jalan dan warga sekitar.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Lanud Sultan Hasanuddin dan Pemkot Makassar Taken MOU Soal Penanganan Kebakaran

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...