Amri Arsyid Nilai Karakter Kepemimpinan Bupati Soppeng Cocok Dengan PKS

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Ketua DPW Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Sulawesi Selatan, HM. Amri Arsyid, SP terlihat bercengkrama dengan Bupati Soppeng, H. Andi Kaswadi Razak di Hotel Aryaduta Makassar Sabtu (08/04/2023) malam.

Amri Arsyid yang mengenakan rompi warna orange dan kopiah hitam itu ditemani sekretaris DPW PKS, Rustang Ukkas, Bidang Kaderisasi Wilayah PKS Soppeng Wajo, Muhammad Shafir Gora dan beberapa pengurus PKS lainnya tampak asyik bercerita dengan bupati Soppeng.

Pertemuan kedua tokoh tersebut berlangsung sekitar kurang lebih dua jam. Selepas pertemuan, Amri Arsyid memberikan keterangan dirinya memang sengaja menemui Andi Kaswadi yang kebetulan lagi menginap di hotel Aryaduta.

“Kita diundang oleh pak Bupati. Sebagai teman lama, tentu kita datang memenuhi undangannya,” ucap Amri.

Dia menambahkan, pertemuan tersebut sebatas silahturahmi tokoh, apalagi momen Ramadan memang dimanfaatkan oleh PKS untuk banyak meminta masukan tokoh dan ulama.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Didukung 36 BPW KKSS, Andi Amran Sulaiman Resmi Terpilih Sebagai Ketua Umum BPP KKSS Periode 2025-2030

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ketua MUI Sulsel AG Prof.Dr.H.Najamuddin Abd.Syafa, M.A., “Mati Bagaikan Sebuah Pintu”

Ketua MUI Sulsel AGH Prof.Dr. Najamuddin Abd.Syafa (duduk, kiri) didampingi Prof.Dr.Ahmad Thib Raya, M.A. (Foto:mda). PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua...

Portal Parkir Elektronik Diharapkan Dongkrak PAD Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SiNJAI — Usai diresmikan oleh Bupati Sinjai, Dra. Hj. Ratnawati Arif, penggunaan portal parkir elektronik di kawasan...

Angin Kencang Terjang Makassar, Pohon Besar Tumbang di Jalan Karunrung

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Angin kencang yang melanda Kota Makassar pada Senin pagi (12/1/2026) sekitar pukul 05.30 Wita menyebabkan...

Memberi Efek Jera, Satlantas Polres Soppeng Amankan Empat Sepeda Motor

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG , Komitmen Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Soppeng dalam menjaga keamanan dan ketertiban berlalulintas di jalan...