Sambut Ramadhan 1444 H, PLN IP UPDK Tello Salurkan Santunanan Kepada Anak Yatim dan Kaum Dhuafa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Tidak terasa, separuh Ramadan telah kita lalui, setengah perjalanan lagi kita lebih dekat menuju hari kemenangan. Di bulan yang penuh berkah ini, merupakan bulan yang tepat untuk meningkatkan ibadah serta menebarkan banyak kebaikan kepada sesama.

PLN IP UPDK Tello melalui program Corporate Social Responsibilty (CSR) menyalurkan bantuan santunan kepada anak yatim dan kaum dhuafa. Bantuan disalurkan dalam bentuk Sembako guna menunjang kebutuhan pokok sehari-hari untuk kaum dhuafa dan operasional panti asuhan.

Paket sembako yang disalurkan yaitu beras, minyak goreng, gula, mie instan, dll. Disamping sembako juga diberikan uang tunai untuk membantu keperluan sehari-hari. Bantuan disalurkan di 2 kota, yaitu kota Makassar dan Kabupaten Kepulauan Selayar.

Di kota Makassar penyaluran dilakukan oleh tim PLN IP UPDK Tello dimana sebanyak 6 (enam) panti asuhan dengan total 193 anak Yatim sebagai penerima bantuan tersebut. Panti Asuhan diantaranya :
1. Panti Asuhan Nur Ilahi – Jl. Borong Raya (35 Orang)
2. Panti Asuhan Berkah Ilahi – Jl. Ujung Bori (28 Orang)
3. Panti Asuhan Tobalu – Jl. Toa Daeng (30 Orang)
4. Panti Asuhan Nurfadila – Jl. Ujung Bori (28 orang)
5. Panti Asuhan Nur Soleh – Jl. Moha (35 Orang)
6. Panti Asuhan Yatim Sejahtera – Jl. Paccinag Raya (37 orang)

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Patroli Dialogis, Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar Cooling System Jelang Pilkada Serentak 2024

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...