Panglima TNI : Bazaar Ramadhan, Harga Lebih Murah, Masyarakat dan Prajurit TNI Berbahagia

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Pangdam pun membeberkan, pada bazaar ini terdapat berbagai bonus dan doorprize, demikian pula barang yang tersedia dijual dengan harga miring dan kualitas produk yang baik.

“Bagi yang sering rajin datang akan mendapatkan doorprize, dapat kompor, motor, umroh gratis dan pembagian sembako bagi masyarakat kurang mampu, semua harganya diskon 40 persen, gula kita jual 10 rb/kg, minyak 10 rb/liter, tabung gas elpiji 3 kg kita jual 15 rb dan beberapa kebutuhan lain,” bebernya.

Di kesempatan ini, Panglima TNI mengucapkan terima kasih atas pelaksanaan bazaar ini, dengan harapan semoga bermanfaat bagi keluarga TNI dan juga yang paling penting dapat memberikan manfaat pada masyarakat sekitar.

“Bazaar Ramadhan, harga lebih murah, masyarakat dan Prajurit TNI berbahagia. Semoga bermanfaat bagi keluarga TNI, gabungan baik Darat, Laut dan Udara dan juga yang paling penting dapat memberikan manfaat pada masyarakat sekitar, sehingga dengan pasar ini sekiranya dengan harga yang lebih murah dari harga pasaran dapat membantu perekonomian masyarakat maupun prajurit TNI. Terima kasih Pak Pangdam beserta jajaran, ibu-ibu sekalian dan pemerintah yang hadir,” tutupnya. (*Rz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Optimalisasi Pengumpulan ZIS: Kemenag dan Baznas Enrekang, Dorong Kerjasama Yang Efektif

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jalin Silaturahmi di Atas Roda: Cerita Wisata Arisan IKB PPSP IKIP UP ke Malino

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ahad pagi (05/10/2025), langit Makassar masih agak redup ketika rombongan Arisan IKB PPSP IKIP UP...

Kolaborasi STIKES Panakkukang dan Desa Bontolanra Takalar Cegah Diabetes Berbasis Digital

PEDOMAN RAKYAT, TAKALAR .-Mendukung terwujudnya masyarakat desa sehat dan mandiri, tim pengabdian masyarakat dari STIKES Panakkukang bersama mitra...

Semarak Malam Ramah Tamah FISIP Unismuh Makassar, Deng Ical Beri Semangat Pengabdian untuk Wisudawan

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR.- Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Muhammadiyah Makassar sukses menggelar Malam Ramah Tamah...

SatRes Narkoba Polres Soppeng Penyuluhan Di Desa Watu 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Kasat Res Narkoba Polres Soppeng AKP Heriyadi Nur SE MM bersama sejumlah anggota menggelar pembinaan...