Bupati ASA Akhiri Safari Ramadan di Kecamatan Pulau Sembilan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Pemerintah Labuoaten Sinjai kembali melaksanakan Safari Ramadan. Kali ini Bupati Sinjai, Andi Seto Asapa (ASA) bersama rombongan mengunjungi Kecamatan Pulau Sembilan, Jumat (14/4/2023).

Dalam kesempatan tersebut, dihadapan jemaah Masjid Al Jazairiyah Kambuno, Desa Pulau Harapan, Bupati ASA merasa berbahagia, karena dapat bertemu dan bersilaturahim dengan masyarakat Kecamatan Pulau Sembilan, melalui kegiatan safari ramadan tingkat Kabupaten Kabupaten Sinjai tahun 2023.

Di kecamatan terakhir ini , Bupati ASA didampingi Ketua DPRD Sinjai, Jamaluddin, Kepala Kemenag, H. Jamaris, Direktur PDAM Nasrullah serta beberapa pejabat Lingkup Pemkab Sinjai.

Menurut ASA safari ramadan yang yang dilaksanakan setiap tahunnya bertujuan untuk mempererat tali silaturrahim, menguatkan kebersamaan dan persaudaraan antara pemerintah, masyarakat dan ulama.
“Saya harap masyarakat kabupaten Sinjai semakin bersatu dalam segala hal, agar kita bisa bersama-sama membangun daerah ini menjadi daerah yang maju dan mampu bersaing dengan daerah lainnya,” ucapnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bhabinkamtibmas Polsek Bajeng, Pemuda dan Mahasiswa Galang Dana Sosial

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Masyarakat Toraja di Tana Luwu, IKAT Pemersatu dan Andil Pembangunan di Daerah

PEDOMANRAKYAT, LUWU RAYA - Bupati/Walikota di 4 (empat) Pemerintah di Tana Luwu (Luwu Raya), mengakui sumbangsih luar biasa...

Jelang Pemeriksaan BPK, Disdik Sulsel Kebut Rekonsiliasi Dana BOSP Sekolah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Dinas Pendidikan Sulsel, Iqbal Nadjamuddin, menegaskan percepatan rekonsiliasi dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP)...

Hj. Buaidah bint H. Achmad Orang Tua Tunggal nan Lahirkan Dua Profesor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sekali waktu Ibu Hj. Buaidah binti H.Achmad ke kamar mandi. Itu beberapa tahun silam. Di...

Ketua MUI Sulsel AG Prof.Dr.H.Najamuddin Abd.Syafa, M.A., “Mati Bagaikan Sebuah Pintu”

Ketua MUI Sulsel AGH Prof.Dr. Najamuddin Abd.Syafa (duduk, kiri) didampingi Prof.Dr.Ahmad Thib Raya, M.A. (Foto:mda). PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua...