Jalin Kedekatan Dengan Masyarakat, Kapolsek Wajo Gelar Tatap Muka Bersama Stakeholder, Toga dan Tomas

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Untuk membangun silaturahmi kekeluargaan yang lebih harmonis lagi antara Polri, TNI dan pemerintah setempat serta dengan elemen masyarakat, Polsek Wajo menggelar tatap muka bersama stakeholder, tokoh agama (toga) dan tokoh masyarakat (tomas).

“Kapolsek Wajo Kompol Muh. Muhktari melakukan silaturrahim di Masjid Al-Ikhsan Kelurahan Malimongan dengan stakeholder, toga dan tomas. Ini merupakan salah satu upaya Polri khususnya Polsek Wajo dalam menciptakan kondusifitas wilayahnya,” ucap Kasi Humas Iptu Hasrul, Jumat (14/04/2023).

Pada kesempatan tersebut, Kapolsek Kompol Muhktari memberikan pesan kamtibmas terkait waspada berita hoax dengan mengatasnamakan agama sebagai sarana politik pemecah kesatuan NKRI, serta waspadai propaganda radikalisme.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pangdam XIV/Hsn Bersama Forkopimda Sulsel Deklarasikan Gerakan Nasional Ketahanan Pangan TNI Tahun 2023

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...

Achi Soleman dan Anak-Anak yang Selalu Didekati

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Achi Soleman tak pernah canggung berada di tengah anak-anak. Ada naluri yang bekerja dengan sendirinya....