Rangga Kembali Laksanakan Kegiatan Pengawasan APBD Provinsi Sulsel Di Desa Sawakong Beba Takalar

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TAKALAR — Fahruddin Rangga, Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Selatan kembali melaksanakan kegiatan pengawasan pelaksanaan APBD Provinsi Sulawesi Selatan di Desa Sawakong Beba Kecamatan Galesong Utara Kabupaten Takalar sebagai titik kedua, Senin (17/04/2023).

Rangga begitu ia sering disapa mengatakan bahwa kegiatan pengawasan ini merupakan antisipasi dini dan langkah positif yang dilaksanakan oleh anggota DPRD Sulsel karena sesungguhnya kalau hanya regulasi tidak cukup untuk menjadi rujukan dari setiap pelaksanaan kegiatan tetapi sistem pengawasan harus maksimal agar tujuan dan sasaran dari kegiatan itu dapat tercapai.

“Seringkali pelaksana kegiatan melakukan karena memanfaatkan sistem pengawasan yang lemah,”ujar Rangga seraya menambahkan, kita berharap dengan adanya kegiatan pengawasan pelaksanaan APBD setiap kegiatan dapat mencapai tujuan dan sasaran dan kualitas dari setiap kegiatan dapat dipertanggungjawabkan.

Baca juga :  Kepolisian Resor Sinjai Akan Gelar Operasi Keselamatan 2022 Secara Serentak

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

UPT SMA Negeri 2 Enrekang Bersiap Hadapi Akreditasi Perpustakaan 2025

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – UPT SMA Negeri 2 Enrekang tengah bersiap menghadapi proses akreditasi perpustakaan yang akan berlangsung pada...

Tetapkan Pimpinan Ponpes Kolo Saketi Sebagai Tersangka, Polres Binjai Dipraperadilankan

PEDOMANRAKYAT, BINJAI - Pengadilan Negeri (PN) Kelas I-B Binjai kembali menggelar sidang praperadilan terkait status tersangka Kyai Muhammad...

Sekolah Swasta Punya Potensi Besar, Ketua BMPS Sulsel Tekankan Keunggulan Pendidikan Tematik

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Ketua Umum Badan Musyawarah Perguruan Swasta (BMPS) Sulawesi Selatan, Irman Yasin Limpo, menegaskan sekolah swasta...

Sengketa Tanah di Brebes Dimejahijaukan, Ahli Waris Gugat Sejumlah Pihak ke Pengadilan

PEDOMANRAKYAT, BREBES – Kasus sengketa tanah di Kabupaten Brebes kembali memanas. SM, ahli waris sah dari sebidang tanah...