Wabup Saiful Arif Terima Piala dan Piagam PPD dari Gubernur Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Selayar terdiri dari ratusan pulau. Hal ini menjadi alasan utama perobahan nama menjadi Kabupaten Kepulauan Selayar di Tahun 2008 lalu. Selayar satu satunya kabupaten / kota di Sulawesi Selatan yang secara geografis, wilayahnya terpisah dari daratan Sulawesi Selatan.

Karena kondisi geografis ini, maka Pemerintah Kepulauan Selayar memiliki tantangan tersendiri dalam memberikan pelayanan kepada masyarakatnya.

Karena pertimbangan itulah, Kabupaten Kepulauan Selayar menerima Piala dan Piagam PPD (Perencanaan Pembangunan Daerah) sebagai penghargaan dengan kategori kabupaten berkomitmen tinggi dalam perencanaan pembangunan daerah yang responsif gender, anak dan disabilitas yang diterima langsung oleh Wakil Bupati Saiful Arif dari Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman, dalam acara pembukaan Musrenbang RKPD Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2024, Senin (17/4/2023) pagi di Phinisi II Claro Hotel Makassar.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  DPD Sulsel Rayakan HUT ke 19, Ajiep Padindang: Ini Sudah Menjadi Tradisi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kisah Pilu Gubernur Kaltara di Hadapan Anggota DPR RI, Beberkan Makan Nasi Basi dan Gambarkan Kondisi Masyarakatnya

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Dalam kunjungan kerjanya ke wilayah perbatasan Indonesia-Malaysia, Gubernur Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara) Dr. H. Zainal...

Ketua TP. PKK Sinjai Ajak Pengurus dan Kader Sosialisasikan Pentingnya Imunisasi

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Sinjai Rozalina Andi Mahyanto mengikuti webinar kesehatan bertema Imunisasi Untuk...

Tinjau Obyek Sengketa, Polisi Kawal Tim PN Watansoppeng

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG – Sejumlah personil Sat Samapta Polres Soppeng melakukan pengawalan atau pendampingan kepada Ketua Pengadilan Negeri(PN) Watansoppeng bersama...

Bhabinkamtibmas Hentikan “Bali” Di Walattasi Desa Watu

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Bhabinkamtibmas) Desa Watu Kecamatan Marioriwawo Bripka Muhammad Edil berhasil...