Perbedaan Idul Fitri, Bupati ASA : Mari Saling Menghargai

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Kementerian Agama Republik Indonesia telah menetapkan 1 syawal 1444 Hijriyah jatuh pada hari Sabtu 22 April 2023 berdasarkan rukyat.

Disisi lain, sebagian umat muslim yang menggunakan metode hisab juga telah menetapkan 1 syawal pada Jumat (besok) 21 April 2023.

Untuk itu, Bupati Sinjai Andi Seto Asapa (ASA) meminta agar masyarakat tidak perlu resah dan memperdebatkan adanya perbedaan tersebut.

“Saya minta kepada seluruh masyarakat untuk menyikapi perbedaan itu dengan baik. Tidak usah dibesar-besarkan karena perbedaan tersebut bukanlah hal yang pertama kali terjadi,” katanya.

Ia mengharapkan kepada masyarakat Sinjai untuk bisa tetap saling tolerasi dan menjaga kondusivitas di tengah perbedaan tersebut.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tingkatkan Produksi Sektor Perikanan, Pemkab Sinjai Sudah Bagikan Puluhan Kapal Untuk Nelayan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kasi SMA Pantau Pelaksanaan Ramadhan Mengaji Andalan Hati di SMAN 9 Bone

PEDOMANRAKYAT, BONE - SMAN 9 Bone menjadi saksi semangat religius dan komitmen pendidikan karakter melalui pelaksanaan program prioritas...

Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman Selama Ramadan, Polres Pelabuhan Makassar Gelar Patroli Intensif di Pusat Perbelanjaan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Untuk menciptakan rasa aman dan nyaman selama bulan suci Ramadan 1446 H/2025 M, Kepolisian Resor...

Pastikan Keamanan Perairan, Satpolairud Polres Pelabuhan Makassar Tingkatkan Patroli di Dermaga Pelabuhan Paotere

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menghadapi peningkatan aktivitas masyarakat pulau yang datang ke Kota Makassar pada bulan suci Ramadan, Satpolairud...

Bhabinkamtibmas Kelurahan Melayu Baru Gelar Kegiatan Tadarusan Bersama Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana Ramadan di Kelurahan Melayu Baru, Makassar, terasa lebih hangat dan penuh makna. Bhabinkamtibmas Aipda...