Jelang Idul Fitri 1444 H Polrestabes Makassar Gelar Operasi Ketupat 2023

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Menjelang hari raya Idul Fitri 1444 Hijriah Polrestabes Makassar Laksanakan Operasi Ketupat 2023, Kamis (20/04/2023).

Kapolrestabes Makassar Kombes. Pol. Mokhamad Ngajib, S.I.K. menghimbau kepada masyarakat untuk melaksanakan ibadah di hari raya Idul Fitri dilaksanakan dengan tenang, tertib, sehingga aman dan nyaman untuk semua.

Juga kepada masyarakat yang meninggalkan kota Makassar, Kapolrestabes menghimbau kepada Kapolsek dan Bhabinkamtibmas untuk mengamankan rumah yang ditinggalkan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ceramah di Masjid Al-Markaz, Kepala BPOM Prof. Taruna Ikrar Ungkap Rahasia Sehat dan Panjang Umur Akibat Puasa

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pangdam XIV/Hsn Tegaskan Dukungan Program Gizi Nasional Saat Tinjau Dapur Sehat di Kendari

PEDOMANRAKYAT, KENDARI - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menegaskan komitmennya mendukung program nasional pemenuhan gizi saat meninjau...

Pangdam Bangun Nawoko Tekankan Prajurit Jadi Teladan dan Inovator di Korem 143/HO

PEDOMANRAKYAT, KENDARI - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko melakukan kunjungan kerja perdana di Makorem 143/Halu Oleo, Kendari,...

BAZNAS Hadir di Rapat Bedah Kasus, Dorong Solusi Pemberdayaan Keluarga Rentan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Di tengah gemerlapnya Kota Makassar, masih tersimpan kisah-kisah sunyi di sudut-sudut kota—tentang orang tua yang...

30 Peserta Ikuti Diseminasi UKBI Adaptif

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Anggota Tim Pengembangan Bahasa dan Sastra Balai Bahasa Sulawesi Selatan, Andi Herlina, M.Pd., mengatakan sebanyak...