Polres Jeneponto Diserang, Kantor dan Masjid Dirusak OTK ?

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO – Aksi penyerangan kembali terjadi terhadap fasilitas Kepolisian dan Masjid. Kali ini terjadi di Mapolres Jeneponto, Jl Pelita, Empoang, Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan ( Sulsel ) diserang sejumlah Orang Tidak Dikenal (OTK), Kamis (27/4/2023) dini hari tadi.

Insiden penyerangan ini, yang diduga berjumlah ratusan orang tersebut, merusak sejumlah fasilitas seperti kaca ruangan pecah dan dirusak termasuk kaca Masjid Nur Asy Syurthi yang terletak di dalam Mapolres Jeneponto.

Dilansir tribun timur.com, melalui Kasi Propam, membenarkan kejadian tersebut. Diwartakan pula, peristiwa itu terjadi sekitar pukul 02.00 Wita dan ini menyebabkan seorang personel terluka.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Warga Sapolohe Sambut Baik Sosialisasi Keselamatan Kelistrikan dari PLN

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...

Sambangi Warga dari Rumah ke Rumah, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Ingatkan Bahaya Banjir dan Penyakit

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Memasuki musim penghujan, upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terus digencarkan oleh jajaran kepolisian...

Cuaca Ekstrem Mengintai, Polres Pelabuhan Makassar Turun Langsung Imbau Nelayan dan Pengendara

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Cuaca tak menentu yang disertai angin kencang dan gelombang tinggi dalam beberapa hari terakhir menjadi...

Binrohtal Polres Pelabuhan Makassar Perkuat Iman Personel Lewat Tuntunan Syariah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana khidmat dan penuh kekeluargaan menyelimuti Aula saat kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) digelar,...