Anies Baswedan : PKS Konsisten Perjuangkan Keadilan Kaum Buruh

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Bakal Calon Presiden RI yang diusung oleh PKS Anies Baswedan menghadiri puncak peringatan Hari Buruh yang digelar di kantor DPP PKS, pada Sabtu (06/05/2023).

Dalam sambutannya, Anies menyebut PKS telah terbukti konsisten memperjuangkan keadilan salah satunya dengan penolakan UU Cipta Kerja.

“PKS terbukti secara konsisten menghadirkan dan memperjuangkan keadilan, ini bukan semata memperjuangkan kepentingan kaum Buruh, tapi ini menjalankan perintah konstitusi yakni menghadirkan keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia,” ucap Anies.

Ia lantas menyebut perlunya rekam jejak yang baik mampu membawa perubahan bagi kesejahteraan Indonesia di masa depan.

“Prediktor (perkiraan, red) terbaik adalah perilaku masa lalu kita bicara rekam jejak apa yang digunakan sebagai prediktor apa yang dilakukan di masa depan, kita menyaksikan yang dibutuhkan Indonesia maju sejahtera adalah keputusan yang berdasarkan prinsip keadilan dan kesetaraan,” tutur Anies.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Buka Rakernis Densus 88, Kapolri Serahkan Bantuan Modal Usaha Kepada Mantan Narapidana Terorisme

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...