Ini Jumlah Penerima Bansos di Sinjai

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Berbagai program Bantuan Sosial yang digulirkan Pemerintah melalui Kementerian Sosial (Kemensos) Republik Indonesia tahun 2023 tetap berlanjut.

Kepala Dinas Sosial Kabupaten Sinjai Andi Muhammad Idnan saat ditemui di ruang kerjanya mengatakan, bantuan sosial ini disalurkan kepada masyarakat sesuai dengan kriteria yang sudah ditentukan.

Dikatakan, Program Keluarga Harapan (PKH) di Kabupaten Sinjai jumlah penerima bantuan tahun ini berkisar 11.623 rumah tangga sasaran (RTS), Bantuan Sosial Pangan (BSP) atau sebelumnya dinamakan BPNT berkisar 21 ribu penerima bantuan dan program ketahanan pangan juga berkisar sekitar 21 ribu orang.

“Untuk bantuan PKH dan BSP penyaluran triwulan pertama sudah disalurkan sebelum lebaran, penyalurannya melalui Bank Himbara yaitu melalui Bank BRI, Bank BNI dan PT Pos,” jelasnya, Jumat (12/5/2023).

Khusus untuk program BSP, lanjut Idnan, bentuk penyalurannya mengalami perubahan. Jika tahun lalu disalurkan dalam bentuk barang, di tahun ini disalurkan dalam bentuk uang tunai.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Satgasus Tipidkor Polri Kaji Kelangkaan Minyak Goreng di Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...