Tingkatkan Toleransi dan Jaga Kerukunan Antar Umat Beragama, Polsek Mamajang Gelar Jumat Curhat di Gereja

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Polsek Mamajang Polrestabes Makassar kembali menggelar kegiatan Jumat Curhat guna menyerap aspirasi dan keluhan warga, bertempat di Halaman Gereja Bukit Zaitun Jalan Cendrawasih, Kelurahan Karang Anyar, Kecamatan Mamajang, Kota Makassar, Jumat (12/05/2023).

Dalam kegiatan tersebut, Kapolsek Mamajang Kompol Sulkarnain, SKM, M.Adm, SDA mengatakan, tujuan dari kegiatan ini untuk menciptakan situasi kamtibmas di wilayah binaan, menjaga toleransi dan kerukunan umat beragama antara sesama pemeluk agama yang berbeda.

Tak hanya itu, dalam kegiatan Jumat Curhat Kompol Sulkarnain juga mengajak serta mengimbau masyarakat untuk selalu menjaga sikap toleransi dengan warga lainnya. “Penting untuk memiliki rasa toleransi yang tinggi terhadap sesama dalam keseharian kita sehingga tali silaturahim terus terjalin dengan baik,” ucap Kapolsek Mamajang.

Sementara itu Anggota Komisi A DPRD Kota Makassar dari Partai PDI P Anton Paul Goni menilai terobosan yang dilakukan pihak Polri bekerja sama dengan TNI sangat bermanfaat, hal-hal seperti ini tentunya sangat penting dilakukan oleh institusi sebagai pelayan masyarakat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Rapat Evaluasi Progjagar Bidang Teritorial TA 2023, Langkah Efektif Dalam Memecahkan dan Menyelesaikan Masalah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dr. Wahyudin.M.Pd: Izinkan Saya Menawarkan Kriteria Calon Pemimpin FIKK UNM

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR.- Tak lama lagi tahapan pemilihan Dekan Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan (FIKK) Universitas Negeri Makassar...

Wakapolres Soppeng: Polwan Diharap Meningkatkan Citra Polri

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Wakapolres Soppeng Kompol Sudarmin S,Sos menekankan pentingnya etika dan profesionalisme Polisi Wanita (Polwan) dalam melaksanakan...

Aman dan Lancar Pendistribusian MBG Bagi 3.382 Siswa di Soppeng

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG - Pendistribusian Makanan Bergizi Gratis(MBG) bagi 3.382 Siswa (wi) di 7 Sekolah dalam wilayah Kabupaten Soppeng dengan...

Bupati Pinrang Terima Lawatan Bupati Gowa di Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Bupati Gowa, Sitti Hasnah Takenrang mengungkapkan, kedatangannya ke Kabupaten Pinrang merupakan agenda untuk memperkuat hubungan...